Home / Berita

Tuesday, 22 August 2023 - 14:00 WIB

Sosialisasi Pedoman Tata Naskah Dinas

Sosialisasi Pedoman Tata Naskah Dinas

Pengadilan Negeri Tondano mengikuti Sosialisasi Pedoman Tata Naskah Dinas Mahkamah Agung Republik Indonesia di Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Agama dan Pengadilan Tingkat Pertama Wilayah Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Utara, dan Gorontalo. Sosialisasi dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting.

Sosialisasi diselenggarakan sehubungan dengan telah ditetapkannya Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor 131/KMA/SK/VII/2023 Tanggal 11 Juli 2023 tentang Pedoman Tata Naskah Dinas di Lingkungan Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang Berada di Bawahnya, serta Surat Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung Nomor 627/SEK/SK/VII/2023 Tanggal 11 Juli 2023 tentang Klasifikasi Arsip dan Sistem Klasifikasi Keamanan dan Akses Arsip di Lingkungan Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang Berada di Bawahnya.

Share :

Baca Juga

Bimbingan Teknis Bidang Perencanaan Se-Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Manado

Berita

Bimbingan Teknis Bidang Perencanaan Se-Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Manado
Apel Senin – 8 Mei 2023

Berita

Apel Senin – 8 Mei 2023
Apel Senin – 7 Agustus 2023

Berita

Apel Senin – 7 Agustus 2023

Berita

Pembekalan PMPZI oleh Ditjen Badilum

Berita

Pengawasan dan Pembinaan oleh Pengadilan Tinggi Manado
Rapat Bulanan dan Sosialisasi Internal tentang Pedoman Tata Naskah Dinas

Berita

Rapat Bulanan dan Sosialisasi Internal tentang Pedoman Tata Naskah Dinas
Musrenbang RKPD Kota Tomohon Tahun 2024

Berita

Musrenbang RKPD Kota Tomohon Tahun 2024

Berita

Apel Senin dan Ibadah, 16 Januari 2023